Deep and Extreme Indonesia (DXI) 2023

01 Juni 2023

Deep and Extreme Indonesia (DXI) 2023, ajang pameran Internasional kategori olahraga selam, olahraga air, olahraga ekstrim, dan outdoor adventure akan kembali digelar di Jakarta pada 1-4 Juni 2023 bertempat di Hall B, Jakarta Convention Center.

Menjelang tahun ke-15 hadirnya di Indonesia, dengan mengusung tema “The Ultimate Thrill”, DXI 2023 akan hadir dengan pengembangan baru untuk menjawab kebutuhan komunitas dengan hobi yang lebih luas seperti olahraga ekstrem dan outdoor adventure, sekaligus mengajak publik untuk mulai berpetualang di keindahan dan keunikan alam Indonesia.

Tak kalah lupa BAUER juga akan mengikuti Exhibition DXI yang berada di booth A18. Sebagai mesin compressor tentunya BAUER sangat cocok untuk pemakaian di acara yang bertemakan diving ini karena BAUER bisa digunakan untuk pengisian tabung oksigen dan kegunaannya masih banyak lagi. Untuk kalian yang penasaran silahkan mampir ke booth kami yang berada di A18.